Vol. 4 No. 5 (2015): Pleno Jure: Desember

Jurnal Pleno Jure Volume 4, Nomor 5 adalah jurnal cetak yang dimigrasikan ke sistem Online Journal System (OJS) dalam rangka meningkatkan pelayanan publikasi yang diselenggarakan oleh Lembaga Layanan Pendidikan TInggi (LLDikti) Wilayah IX Sulawesi dan Gorontalo. Kini, mulai April 2019, Jurnal Pleno Jure hadir dengan tampilan dan sistem baru sebagaimana apa yang diharapkan oleh para akademisi, lebih objektif dalam penilaian, lebih transparan dalam proses, akuntabel dan meningkatkan kredibilitas dengan dikelolanya oleh tenaga-tenaga profesional sehingga semakin mudah dan aksesibilitas yang semakin meningkat. 

Published: 2015-12-21